Perspektif : dunia, manusia, dan cinta

iKybesarik
10 min readNov 7, 2023

--

“Kamu mungkin mengenalku, tapi kamu tidak tahu siapa aku”.

"inilah hidup. Aku pernah marah pada orang lain, lalu aku menyadari itu tidak sepadan".

"Aku lelah, aku tidak bisa memikirkan apa-apa. Aku hanya ingin meletakkan wajahku di pangkuanmu, merasakan tanganmu di kepalaku dan tetap seperti itu selamanya."

“Apapun yang kamu berikan padaku, aku bisa memastikan bahwa itu juga yang akan kamu dapatkan dariku”.

"Andaikan kebetulan tidak membawamu ke depanku, pasti aku hidup tanpa menyadari segalanya. Engkau mengajarkanku bahwa ada kehidupan lain di dunia, bahwa ada juga jiwa di dalam diriku."

“Merah diantara hitam”.

kamu tidak perlu merubah warna ku, kamu cukup jadi merah diantara hitam-hitamku, kamu akan jadi satu-satunya hal menarik dari hidupku. untukku.

"jika seseorang membuktikan aku salah dan menunjukkan kepadaku bahwa perkataan atau tindakanku salah, aku akan dengan senang hati berubah. Aku mengejar kebenaran. Kebenaran tidak pernah menyakiti siapa pun. Hal yang paling merugikan adalah ketika manusia bertahan dalam ilusi dan ketidaktahuannya sendiri "

Terkadang orang tidak mau mendengar kebenaran karena mereka tidak ingin ilusi mereka hancur.

"Saya selalu menjadi penyendiri dan dalam arti sebenarnya... Saya merasa seperti saya memperhatikan orang dan saya bertanya-tanya mengapa mereka melakukan sesuatu"

"Jangan menjinakkan serigala di dalam dirimu. hanya karena kamu bertemu dengan seseorang yang tidak memiliki keberanian untuk menanganimu."

"Saya tidak pernah menemukan teman yang begitu menyenangkan selain kesendirian."

"Tempat yang tidak dikunjungi kebanyakan orang adalah tempat yang sebenarnya."

“Selalu ada alasan dibalik setiap alasan”.

I don’t need sleep, I need answers to every question in my head.

Aku orang yang cukup sederhana. selagi tidak ada larangan untuk bernyanyi sambil berkendara, aku akan bahagia.

Ia datang dari gelap malam; membawa tenang, dari luka yang sebelumnya dalam

Dostoyevski, seorang novelis Rusia, penulis cerpen, esais, dan jurnalis.

Dan seperti yang Dostoyevski katakan :

"Aku ingin kebenaran dipegang diatas segalanya, bahkan diatas ego yang buruk"

Kebenaran menyakitkan, tetapi kebohongan membunuhnya.

Saya terus-menerus memasukkan istilah 'cinta yang lembut' ke dalam kehidupan. pada dasarnya, aku telah hilang kepercayaan pada hubungan manusia yang tulus yang bebas dari segala kejelekan dan aku tidak tahu harapan apa itu ketika aku seorang pria yang tersandung pada kecintaan dan kelembutannya patah dari semua bintik-bintiknya, menghabiskan waktu selama ini aku tahu itu akan berlalu tapi apakah aku ingin berlalu?.

Manusia berlalu, waktu berlalu, kesedihan berakhir, tapi apa yang aku inginkan? Untuk siapa aku menyia-nyiakan diriku dengan sepotong kehancuran yang tersisa?.

"bersama dengan rasa takut pada manusia, kita telah kehilangan cinta, rasa hormat, harapan dan ya, keinginan untuk dia. " Merawat manusia itu mulai lelah. Kalau hari ini bukan nihilisme, apa lagi?.

"Kematian tidak memiliki jam. Hargai orang di sampingmu. jangan hancurkan mereka, jangan berhenti katakan kau mencintainya, buatlah ia merasa istimewa. Jangan bilang ini sudah berakhir sedikit pun, jangan membuatnya menangis atau marah. Mengapa? Karena kematian tidak memiliki jam."

"kami pernah seperti ini kami tidak ingin menjadi cara lain. "Sebagian besar dari kita berasal dari keluarga miskin, kita kekurangan gizi tetapi entah bagaimana kita berevolusi seperti raksasa. Kami menerima kasih sayang yang sangat sedikit dari keluarga kami, kami tidak mengharapkan cinta dan kasih sayang dari siapapun. Kami tertawa tapi tidak ada yang berani menertawakan kami. Lelah menjadi anak-anak, sepertinya kita tumbuh terlalu cepat."

"Aku belum mengalami kebahagiaan tertentu dalam dua puluh tahun. Aku tidak bisa sepenuhnya mengenali kehidupan yang menghabisiku ini."

"Seseorang terkadang bisa mengkhianati dirinya sendiri demi tepuk tangan dan pujian orang lain. Sadar atau tidak sadar kita berusaha menjadi orang yang orang lain inginkan atau kita bisa berperang dengan semua orang karena rasa sakit yang kita rasakan. Luka yang jauh di dalam itu seperti bintang kutub yang menunjukkan siapa diri kita dari jauh”.

Anda hidup tetapi Anda tidak hidup. Dia mengatakan kepada kita. Anda telah kehilangan pengetahuan tentang siapa Anda.

untuk mengingat siapa diri kita, terlebih dahulu kita harus menghargai diri sendiri baru menghargai orang lain. Tapi kita tidak bisa melakukannya dengan menyangkal diri kita sendiri.

Benih-benih ketakutan berdiri di dalam diri kita: benih-benih belas kasihan, cinta, dan kebaikan hati, Apapun yang kita sirami, ia tumbuh yang membuat hijau adalah pilihan kita.

“ biarlah kebenaran menyakitimu, bukan tersakiti oleh kebohongan, biarkan mereka tidak mencintaimu karena menjadi dirimu sendiri, dan biarkan mereka bertepuk tangan karena menjadi orang lain."

"terkadang aku merasa sangat sendirian di dunia ini. Lain kali aku menyadari aku sendirian. I’m sorry.”

Sejak hari keberadaannya, manusia terus berusaha untuk mengetahui dan memahami dunia dan alam semesta tempat ia tinggal namun dalam upaya ini makhluk yang paling tidak bisa ia kenali adalah dirinya sendiri.

"Tidak ada yang lebih tragis daripada hidup di lingkungan di mana seseorang tidak seharusnya berada."

"terkadang aku berpikir, makhluk aneh apa kita. Kita semua mengeluh tentang singkatnya hidup kita, tetapi apa yang bisa kita lakukan untuk menghabiskan hari sesaat sebelumnya dan tanpa kita sadari?"

"terkadang aku merasa seperti didorong keluar dari kapal yang berlayar di lautan. Tak ada yang tahu aku telah jatuh di Kesepian yg begitu indah."

"tidak ada yang bisa diajak bicara. Selalu sendiri sendirian, tanpa siapa-siapa, aku siapa dan kenapa aku ada”.

"ada hal yang hanya aku diam, yang tak pernah aku bicarakan. Ada kota-kota tempat saya tersesat dan orang-orang yang tersesat di dalam diri saya."

Orang yang mengetahui nilai dirinya tidak membandingkan dirinya dengan orang lain.

Tetap nyata, tetap setia, atau menjauhlah dariku. Tidak menerima semua jenis kepalsuan disini.

Jangan bandingkan aku dengan siapa pun, Jika kamu menyukai mereka, bersamalah mereka. Aku tidak butuh kehadiranmu. I’ll just simplify it.

Aku menyukai kebebasanku, kebebasan untuk berfikir, kebebasan untuk bertindak, tidak ada kendali orang lain. Dan yang pasti tidak keluar dari nilai yang kita miliki.

Perubahan itu Nyata jika itu datang dari diri kita sendiri. Ketika kamu sadar dan mau belajar pada segala sesuatu yang pernah terjadi dihidupmu. sekalipun itu hal buruk yang pernah ada pada diri kita, baik-buruknya diri kita dimasa lalu, itu hal yang akan menyelamatkan kita , jika kita dapat belajar dari itu sebelumnya.

“Saat seseorang mencoba memanipulasi dan berbohong padaku, tapi aku sudah lama pensiun sebagai pembohong dan manipulator, jadi aku hanya akan melihat semua gerakannya.”

Saya tidak begitu terkesan dengan uang, status sosial atau jabatan. Saya terkesan dengan cara seseorang memperlakukan manusia lain.

“Aku bebas dan karna itulah aku tersesat.” Semakin banyak yang ingin kau cari tau dalam kehidupan ini, semakin kamu tersesat dalam ketidaktahuan yang kau cari. Kebenaran adalah perjalanan panjang tak berujung. Yang perlu anda lakukan adalah terus berjalan bersamanya tanpa mengharapkannya. Apakah itu sia-sia? Tidak!!. Jika anda tau itu nilai yang anda miliki. Hidup dengan nilai yang kau miliki adalah perjalanan yang menyenangkan. Percayalah

"Ada banyak kesedihan dalam banyak kebijaksanaan: siapa yang menambah pengetahuan, menambah kesedihannya."

Tingkat pikiran yang lebih dalam menghasilkan tingkat kesepian yang lebih tinggi. Namun persahabatan yang Anda bentuk pada level tersebut sangat mendalam, memuaskan, dan tak tergantikan.

"Aku mencintaimu, sama seperti aku mencintai semua yang kita perjuangkan. Aku mencintaimu sebagaimana aku mencintai kebebasan, martabat manusia, hak semua orang untuk bekerja, hak untuk tidak kelaparan."

“Berbicara soal cinta, Yang aku tau cinta itu adalah saling terikatnya jiwa, hati, dan pikiran kita dengan seseorang, yang nantinya dapat menciptakan kebenaran. itu adalah arti cinta”.

"Anda menyadari dan tahu harum dari parfum orang-orang yang Anda cintai tetapi Anda tidak menyadari ketakutan, penyesalan, dan kekecewaan mereka."

"Hari-hari ketika saya keluar di jalan, saya menemukan diri saya sangat jauh dari kehidupan, usia, kota, orang, segalanya."

apalagi yang kau cari? Setelah apa yang orang lain minati, sudah separuh nya kau jalani. tidak ada yang salah dengan itu, karena hidup memang perjalanan panjang. masih butuh banyak waktu untuk kita ekplorasi tapi jangan lupakan satu hal, bahwa anda harus sekali saja bersyukur atas apa yang sedang anda jalani sekarang.

“Keinginan untuk Menyelam lebih dalam. Tapi saya melupakan satu hal bahwa diri saya tidak bisa berenang untuk kembali ketepian”.

“Mendengar gemuruh yang datang, terkadang aku hanya ingin duduk sendirian, menunggu hujan, ditemani sepi yang menenangkan”.

biarkan orang-orang berspekulasi sendiri atas kesendirian dan diammu tanpa harus kita yang lelah membenarkan.

Sejak malam itu aku tidak pernah berbicara dengan teman-temanku: mereka tidak pernah tahu betapa mati aku di dalam, dan sekarang mereka tidak akan pernah mengerti bagaimana aku mekar.

"Aku tahu ada kehidupan yang mengalir di luar sana. Tapi apa pun yang saya lakukan saya tidak bisa terlibat dalam kehidupan itu. Ketika orang lain melakukannya, mereka menyebutnya pengalaman, ketika saya melakukannya, mereka menyebutnya kesalahan. Aku bukan salah satu dari mereka yang bisa menolak setiap tantangan yang datang padaku. Aku mencoba tapi tidak berhasil, aku berfikir, aku adalah sebuah kegagalan.”

"Inilah intinya tidak peduli berapa banyak waktu berlalu. tidak ada yang berubah tentang hal-hal tertentu. Jika mereka mengambil harta, benda, dan kekayaan Anda, Anda tidak akan mati karenanya, Anda dapat memiliki ini lagi. tetapi jika mereka merusak kehormatanmu dan membunuh jiwamu tidak ada obat untuk itu."

"Aku punya tangisan besar di dalam. Duduk di bawah pohon, untuk diriku sendiri untuk semua orang, untuk serangga, untuk serigala dan untuk burung. Aku merasa hidupku begitu dalam untuk semuanya”.

"ada kontradiksi yang tidak dapat dimengerti didalam. Di satu sisi orang tidak saling memahami di sisi lain mereka hanya bisa mendengar gema rasa sakit mereka sendiri. tentu saja, di satu sisi mereka menemukan penghiburan yang tak terbantahkan dalam mengekspresikan kesedihan mereka. Dulu aku menganggap diriku lebih unggul dari orang lain. karena aku tahu kebenaran ini. Aku tetap diam dengan kebanggaan liar. Aku berlalu seperti bayangan sepi melalui kerumunan di sekitarku."

"Aku menjalani hidupku sendiri. Biar aku bilang, aku suka bergerak di jalurku sendiri melangkah di jalanku sendiri tanpa tergantung pada siapapun."

"Aku di usia untuk melakukan apa yang jiwaku inginkan, hidup terlalu singkat untuk merasa bosan, berbicara dengan orang bodoh, berpura-pura berpikir mereka cerdas... nah saya tidak mentolerir omong kosong itu!".

“hatiku telah belajar dan mengalami banyak hal sehingga aku telah belajar, kebijaksanaan, kegilaan, kecerdasan. Tapi aku sadar itu juga kerja keras. Karena dimana ada kebijaksanaan, disitu ada banyak kesedihan. Orang yang mau belajar banyak pasti menderita banyak".

"Orang-orang yang diabaikan secara emosional adalah pendengar yang baik" tetapi mereka tidak pandai bicara, apalagi menjelaskan tentang diri mereka sendiri Inilah cara mereka benar-benar memotong sumber nutrisi penting dalam hidup mereka. Di atas segalanya, hubungan emosional adalah esensi kehidupan dan membuat hidup layak dijalani".

"banyak dari kita yang lebih peduli dan sibuk mencari pembenaran dibandingkan kebenarannya". — om2 Random

Pembicaraan yang dalam ditengah-tengah ketidakpedulian banyak orang, yah itulah filsafat dan psikologi ; Bertemu dan ngobrol dengan om ini, Aku semakin percaya bahwa orang cerdas itu tidak bisa jika hanya dinilai dari penampilannya saja. Mereka ada, para filosof yang bersembunyi dibalik kita-kita ini, yang enggan menampakkan siapa dirinya.

"Satu-satunya penyesalan saya adalah membuat kalimat berjam-jam kepada orang-orang yang bahkan tidak pantas mendapatkan kata-kata saya.”

"Dari waktu ke waktu ingin pergi ke suatu tempat, untuk menghilang sepenuhnya sendirian dengan pikirannya, dia ingin melarikan diri ke sudut yang gelap dan sepi sehingga tidak ada yang tahu di mana dia berada."

"Aku sudah lama tidak berbicara dengan siapa pun, aku kembali ke dalam. Aku menempatkan jarak dari dunia. Dunia itu indah aku menginginkannya indah di dalam."

"Aku dulu tersipu malu. Aku akan mengatakannya lebih banyak, Aku akan tertawa. Aku tersenyum. Aku akan menunggu, Aku berharap, Aku belum kehilangan kebahagiaanku dalam hidup, tapi aku tidak bisa marah lagi. Aku kurang bicara."

"beberapa orang harus sembuh dengan sendirinya. Mereka tidak memberi tahu siapa pun bahwa mereka membutuhkan bantuan, mereka tidak membuatnya jelas."

Photo by Ehimetalor Akhere Unuabona on Unsplash

"kami ingin perang berakhir, kami ingin pengejaran ini berakhir, Kami ingin pembunuhan berhenti, Kami ingin menjadi manusia lagi, bukan mesin perang!"

“peace, love, truth and humanity”.

“Orang baik itu baik tanpa memandang bahasa, agama, dan warna kulit”.

"Sepertinya saya memiliki begitu banyak hal di dalam yang ingin saya katakan, banyak hal besar. Aku tidak dapat menemukan cara untuk mengekspresikan ini Kadang-kadang saya merasa bahwa seluruh dunia, seluruh kehidupan, semuanya berdiri di dalam diri saya dan berteriak agar saya menjadi juru bicaranya. Aku merasa tapi aku tidak bisa mengatakannya."

Aku minta maaf, tapi menyendiri dan mendengarkan musik setiap hari lebih baik daripada bergaul dengan orang-orang yang suka bergosip.

Peace, love, truth, wisdom, freedom and justice.

Peace" Aku akan memberikan kedamaian untukmu, "love" aku akan memberikan sepenuhnya cinta yang kumiliki untukmu, "truth" aku akan mengedepankan kebenaran untukku dan dirimu. "wisdom" aku akan berusaha keras untuk bijak dalam hal apapun denganmu, dan "justice" aku akan bersikap seadil-adilnya terhadap 4 hal sebelumnya itu. Untukku, untukmu, untuk mereka, untuk kita semua..

Aku tidak tau bagaimana mau mengatakanya, tetapi Tampaknya aku terobsesi dengan hati, pikiran dan jiwa manusia, sungguh aku mencintai itu. Sebuah nilai-nilai yang begitu indah, mereka sangat dalam dan aku siap tenggelam bersamanya

wawasan psikologis mendalam dan bakatnya untuk menggambarkan sudut terdalam dan paling gelap jiwa manusia. Jangan sampai kehilangan sepercik kegilaan yang indah ini.

"Aku haus. Jika saya berbicara saya tidak akan dimengerti, Aku lebih baik diam dan tidak disalah pahami, tapi aku haus.”

rasa ingin tahu dapat membawa Anda ke tempat-tempat yang tidak Anda inginkan sebelumnya.

"kebiasaan lamanya adalah tidak percaya pada cinta. Dia yang mencintai dirinya sendiri tidak percaya bahwa orang lain mencintainya."

"Saya ingin pulang, tetapi saya tidak tahu di mana rumah saya."

bercerita pada seseorang hanya akan dihakimi, saya paham, ini semua benar-benar sulit untuk diterima oleh logika seseorang.

“Please remember to feed the cat, please remember that I’m never coming back”

Kutipan adalah bentuk penyempurnaan dari apa yang kita pikirkan dan rasakan.

u don’t know me, stop talking about me

--

--

iKybesarik

Kalau menurutmu aku ini orang yang tersesat, mengapa tak kau peluk dan sayangi aku, kemudian kau tunjukkan kebenaran itu. - EMHA AINUN NADJIB